Biar nambah variasi nih dengan koleksi film jepang yang di punya. Soalnya kali ini admin muncul dengan sinopsis Quartet!, sebuah film jepang musikal yang tayang pada 2012 lalu. Keliatannya sih beneran seru, jelasnya simak ke bawah ya.
Kai Nagae (diperankan oleh Mahiro Takasugi) adalah siswa sma yang tinggal di Urayasu, chiba. Ia adalah seorang pemain biola yang menjanjikan. Gurunya musiknya, chihiro (diperankan oleh Misato Tanaka) mengatakan Kei untuk menemukan nadanya seniri. Namun, meskipun Kai ingin berkonsentrasi pada musik, ia tidak dapat melakukannya karena keluarganya.
Keluarga Kai adalah keluarga musik. Ayahnya Naoki (diperankan oleh Shigeki Hosokawa) memainkan piano, ibunya Hiromi (diperankan oleh Mayu Tsuruta) memainkan cello dan adiknya Misaki (diperankan oleh Ayame Gouriki) memainkan seruling. Ayah dan ibunya menikah saat mereka manjadi mahasiswa jurusan musik, bahkan karena itu mereka menyerah pada mimpi untuk menjadi musisi. Sementara adiknya, memiliki rasa rendah diri.
Kai tampaknya secara alami memiliki bakat musik dari keluarganya. Misaki merasa kalau orang tuanya mengabaikan bakatnya. Karena itu ia menyerah pada musik. Bahkan kemudian sang ayah di berhentikan dari pekerjaan. Dalam situasi yang sulit, Hiromi bekerja dipasar ikan.
Suatu hari, Kai pulang dari sekolah dan mendengar suara piano. Ia melihat sang ayah ada di sana. Untuk memperbaiki kondisi keluarga saat ini, Keluargannya akan membentuk kuartet musik!
Detail Quartet!
Sinopsis Quartet! |
Sinopsis Quartet!
Kai Nagae (diperankan oleh Mahiro Takasugi) adalah siswa sma yang tinggal di Urayasu, chiba. Ia adalah seorang pemain biola yang menjanjikan. Gurunya musiknya, chihiro (diperankan oleh Misato Tanaka) mengatakan Kei untuk menemukan nadanya seniri. Namun, meskipun Kai ingin berkonsentrasi pada musik, ia tidak dapat melakukannya karena keluarganya.
Keluarga Kai adalah keluarga musik. Ayahnya Naoki (diperankan oleh Shigeki Hosokawa) memainkan piano, ibunya Hiromi (diperankan oleh Mayu Tsuruta) memainkan cello dan adiknya Misaki (diperankan oleh Ayame Gouriki) memainkan seruling. Ayah dan ibunya menikah saat mereka manjadi mahasiswa jurusan musik, bahkan karena itu mereka menyerah pada mimpi untuk menjadi musisi. Sementara adiknya, memiliki rasa rendah diri.
Kai tampaknya secara alami memiliki bakat musik dari keluarganya. Misaki merasa kalau orang tuanya mengabaikan bakatnya. Karena itu ia menyerah pada musik. Bahkan kemudian sang ayah di berhentikan dari pekerjaan. Dalam situasi yang sulit, Hiromi bekerja dipasar ikan.
Suatu hari, Kai pulang dari sekolah dan mendengar suara piano. Ia melihat sang ayah ada di sana. Untuk memperbaiki kondisi keluarga saat ini, Keluargannya akan membentuk kuartet musik!
Detail Quartet!
- Movie: Quartet!
- Romaji: Karuteto!
- Japanese: カルテット!
- Director: Junichi Mimura
- Writer: Tadashi Onitsuka (novel/screen writer), Junichi Mimura
- Producer: Junichi Mimura
- Cinematographer: Tsuguo Okada
- Release Date: January 7, 2012
- Runtime: 118 min.
- Distributor: Shochiku
- Language: Japanese
- Country: Japan
- Mahiro Takasugi sebagai Kai Nagae
- Ayame Gouriki sebagai Misaki Nagae
- Shigeki Hosokawa sebagai Naoki Nagae
- Mayu Tsuruta sebagai Hiromi Nagae
- Misato Tanaka sebagai Teacher Chihiro
- Mikihisa Azuma sebagai Takashi Kitahara
- Sunplaza Nakano Kun sebagai Yusuke Watanabe
- Tsunehiko Kamijo sebagai Taku Yanagawa
- Saori Yuki sebagai Yoko Yanagawa
Belum ada tanggapan untuk "Sinopsis Quartet! {Film Jepang}"
Posting Komentar