Sinopsis Thriller Restaurant {Film jepang}

Next, nemu satu lagi film jepang horror sekaligus misteri. Tepatnya itu film Thriller Restaurant yang tayang pada 2010 lalu. Penasaran kan pengen tau gimana detail ceritanya? Ya sudah, kalau gitu kita langsung simak ke bawah aja ya kalau gitu.

Sinopsis Thriller Restaurant
Sinopsis Thriller Restaurant

Sinopsis Thriller Restaurant


Pada sebuah restouan 'Thriller Restaurant', Kuroka dan ryu (diperankan oleh Keisuke tomita) menghilang. Setelah mereka menghilang, satu persatu diatara yang lainnya juga menghilang. Rumor pun segera tersebar jika Devil lah yang bertanggung jawap atas hilangya mereka. Sampai kemudian seseorang menerima email yang mengatakan jika mereka tidak menjawab, Devil sendiri yang akan datang dan membawa mereka pergi.

Suatu hari, Mai (diperankan oleh Maya sakura) Ako (diperankan oleh Ryoko shiraishi), temannya sejak SD, hilang. Ako berpikir mungkin ia akan menemukan petunjuk pada "Thriller Restaurant". Untuk itu, ia pun kemudian membawa sahabatnya, Sho (diperankan oleh Hiro yuki) dan Reiko (diperankan oleh Masumi Asano) datang ke restauran tersebut.

Dilain sisi, HAru amano (diperankan oleh Ayano kudo) mengunjungi Yamazakura Middle School untuk mencari tau tentang hilangnya adiknya, Mai. Haru adalah seorang detektif spesial penomena paranormal. Ia juga memiliki 7 keahlian unik. Haru mendekati Kaoru (diperankan oleh Win Morisaki), seorang teman dari Ryu yang hilang sebelumnya & menemukan bahwa Kaoru juga menerima email berantai. Haru kemudian meninggalkan desa iblis bersama Ju (diperankan oleh Ayame Gouriki).

Detail lengkap Thriller Restaurant
  • Movie: Thriller Restaurant
  • Romaji: Gekijo-ban: Kaidan Resutoran
  • Japanese: 劇場版 怪談レストラン
  • Director: Masayuki Ochiai
  • Writer: Yoshikazu Takai, Kumiko Kato, Miyoko Matsutani , Shoji Yonemura
  • Producer: Ten Washio, Tomoharu Matsuhisa
  • Release Date: August 21, 2010
  • Runtime: 100 min.
  • Genre: Fantasy / Horror / Adventure / Teen
  • Distributor: Toei
  • Language: Japanese
  • Country: Japan
Pemain Thriller Restaurant
  • Ayano Kudo sebagai Haru Amano
  • Win Morisaki sebagai Kaoru
  • Ayame Gouriki sebagai Jun
  • Keisuke Tomita sebagai Ryu
  • Maya Sakura sebagai Mai

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Sinopsis Thriller Restaurant {Film jepang}"

Posting Komentar