Sinopsis Buzzer Beat {Drama Jepang}

Guys, sekali lagi nih. Admin nemu drama jepang yang bagus and cocok buat di jadikan rekomendasi tontonan yang menarik. Tepatnya itu drama Buzzer Beat yang bercerita tentang perjuangan mencapai cita cita. Penasaran kan? Ya sudah, kita langsung temukan jawabnya dibawah aja ya. Cekidot....

Sinopsis Buzzer Beat
Sinopsis Buzzer Beat

Sinopsis Buzzer Beat


Naoki kamiya (diperankan oleh Tomohisa Yamashita) adalah seorang pemain basket pro. Tapi ia selalu gugub di saat saat yang menentukan dalam pertandingan. Bahkan janjinya untuk menikah dengan Natsuki Nanami (diperankan oleh Saki aibu) juga terpaksa di batalkan ketika ia kalah bertanding. Membuat kekasihnya itu berselingkuh dan pada akhirnya mereka putus.

Dilain sisi, Riko shirakawa (diperankan oleh Keiko Kitagawa) adalah seorang pemain biola. Cita citanya adalah agar bisa menjadi pemain biola sungguhan untuk tampil di acara acara besar. Sayangnya, ia selalu gagal.

Sampai akhirnya Naoki dan Riko bertemu. Walau masing masing memiliki pasangan, keduanya saling dekat dan saling menyemangati, dan tanpa mereka sadari mereka saling menyukai.

Detail Buzzer Beat
  • Drama: Buzzer Beat - Gakeppuchi no Hero
  • Japanese: ブザー・ビート ~崖っぷちのヒーロー~
  • Director: Kozo Nagayama, Masaki Nishiura
  • Writer: Mika Omori, Shundo Okawa
  • Network: Fuji TV
  • Episodes: 11
  • Release Date: July 13 - September 21, 2009
  • TV Ratings: 14.4%
  • Runtime: Monday 21:00
  • Language: Japanese
  • Country: Japan
Pemain Buzzer Beat
  • Tomohisa Yamashita sebagai Naoki Kamiya
  • Keiko Kitagawa sebagai Riko Shirakawa
  • Saki Aibu sebagai Natsuki Nanami
  • Shihori Kanjiya sebagai Mai Ebina
  • Junpei Mizobata sebagai Shuji Hatano

Postingan terkait:

2 Tanggapan untuk "Sinopsis Buzzer Beat {Drama Jepang}"

  1. Ceritanya bagus banget. Tapi sayangnya cuma sampai episode 11. Knpa tdk dilanjutkan? Pngen nnton lebih soalnya. Bagus.menjadi suatu sinspirasi buat saya

    BalasHapus
  2. Sy pengemarnya film buzzer beat. Mnta tolong donk. Tuk dilanjutkan episode nya. Bagus soalnya. Terimakasih

    BalasHapus