Sinopsis Mr. Brain {Drama Jepang}

Satu lagi drama jepang yang nggak kalah seru dari yang lainnya, judulnya Mr. Brain untuk yang udah penasaran sama gimana sinopsisnya, langsung aja kita cek yuk...

Mr. Brain
Mr. Brain

Sinopsis Mr. Brain


Ryusuke tsukumo sebagai (diperankan oleh Takuya kimura) adalah seorang ilmuan syaraf mempelajari sifat manusia di Badan kepolisian metropolitan national. dia menangani pertanyaan mendasar tentang sifat manusia dan mengatasi orang-orang yang bermasalah dan terkadang banyak menggunakan emosional bahkan pukulan.

Ryusuke menghadapi kasus yang sulit, ia ditangkap karena diduga telah melakukan pemboman. Selama ia diintrogasi, ia menjawab semua pertanyaan dengan kecerdasan yang ia punya dan menunjukkan bahwa dari semua kesimpulan yang ia miliki menunjukkan tersangka yang lebih mungkin.

Detail Mr. Brain
  • Drama: MR. BRAIN
  • Romaji: MR. BRAIN
  • Japanese: MR. BRAIN
  • Director: Katsuo Fukuzawa, Yuichiro Hirakawa, Daisuke Yamamuro
  • Writer: Mitsuharu Makita, Yoshiko Morishita
  • Network: TBS
  • Episodes: 8
  • Release Date: May 23 - June 11, 2009
  • Runtime: Saturday 20:00
  • TV Ratings: 20.5%
  • Language: Japanese
  • Country: Japan
Pemain Mr. Brain
  • Takuya kimura sebagai Ryusuke tsukumo
  • Haruka ayase sebagai Kazune yuri
  • Hiro mizushima sebagai Toranosuke hayashida
  • Sei hiraizumi sebagai Junpei funaki
  • Osamu shitara sebagai Junichi kanda
  • Shigenori yamazaki sebagai Koichi ouchi
  • Shunya isaka sebagai Katsumi namikoshi
  • Yasufami hayashi sebagai Kiyoshi iwabuchi
  • Katsuya kobayashi sebagai Ippei seta
  • Yuji tanaka sebagai Mitsuo natsume
  • Tortoise matsumoto sebagai Jotaro nanba
  • Mao daichi sebagai Miharu sasa
  • Teruyuki kagawa sebagai Tomomi tanbara
  • Yukina kinoshita sebagai Cleaning lady
  • Shiho sebagai Mariko

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Sinopsis Mr. Brain {Drama Jepang}"

Posting Komentar